Record Detail

Image of Pengaruh Digital Marketing Dan Brand Image Terhadap Daya Tarik Konsumen Pada Nyikat Shoe Cleaning & Repair

Text

Pengaruh Digital Marketing Dan Brand Image Terhadap Daya Tarik Konsumen Pada Nyikat Shoe Cleaning & Repair



Pembimbing: Sri Wahyuni -- Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis beberapa faktor yaitu diantaranya adalah Digital Marketing dan Brand Image yang mempengaruhi Daya Tarik Konsumen. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu konsumen Nyikat Shoe Cleaning & Repair, sampel penelitian ini berjumlah 150 responden. Penelitian ini dilaksanakan pada lingkup konsumen Nyikat Shoe Cleaning & Repair, dengan objek penelitian dibatasi hanya terhadap variabel Digital Marketing dan Brand Image sebagai variabel eksogen dan Daya Tarik Konsumen sebagai variabel endogen. Untuk mengolah data sekunder peneliti menggunakan metode Structural Equation Modeling (SEM) dengan perangkat lunak Microsoft Excel 2010, dan Statistical Product and Service Solutions (SPSS) AMOS 22.0. Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa Digital Marketing dan Brand Image berpengaruh positif dan signifikan terhadap Daya Tarik Konsumen Nyikat Shoe Cleaning & Repair. Proporsi pengaruh Digital Marketing dan Brand Image terhadap Daya Tarik Konsumen sebesar 46.3 persen sedangkan sisanya 53.7 persen dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak ada didalam model SEM. Disarankan kepada Nyikat Shoe Cleaning & Repair untuk meningkatkan pemanfaatan Digital Marketing dan melakukan intensifikasi kegiatan agar peningkatan Brand Image dapat dicapai



Availability

SM-221834SM-221834DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-221834
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xix, 150 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-221834
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment