Record Detail
Text
Pengaruh Pertumbuhan Car, Npl, Dan Ldr Terhadap Profitabilitas Pada Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Periode 2005-2016)
Pembimbing: Puji Hadiyati -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh CAR, NPL dan LDR terhadap ROA baik itu secara parsial maupun simultan atau bersamasama pada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Sampel penelitian dalam penelitian ini menggunakan simple random sampling. Dalam penelitian ini menggunakan jenis data sekunder. Sumber data sekunder berupa laporan keuangan PT Bank Mandiri. Variabel bebas yang digunakan adalah CAR, NPL, dan LDR. Adapun variabel terikat dalam penelitian ini adalah ROA. pengujian dalam penelitian ini menggunakan SPSS 22.0. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa secara parsial CAR berpengaruh positif signifikan terhadap ROA, NPL berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap ROA, sedangkan LDR berpengaruh negatif signifikan terhadap ROA, dan secara simultan atau bersama-sama CAR, NPL, dan LDR berpengaruh positif signifikan terhadap ROA.
Availability
SA-222443 | SA-222443 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-222443
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2017 |
Collation |
vii, 79 hlm.: illus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-222443
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available