Record Detail
Text
Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Pemilihan Karir Menjadi Akuntan Publik Pada Mahasiswa Jurusan Akuntansi (Studi Kasus Mahasiswa Jurusan Akuntansi Di Jakarta)
Pembimbing: Luki Karunia -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang mempengaruhi pemilihan karir menjadi akuntan publik pada mahasiswa jurusan akuntansi di Jakarta. Adapun faktor-faktor yang dimaksud yang diujikan adalah norma subyektif, penghargaan finansial, pertimbangan pasar kerja, personalitas, pelatihan profesional, dan nilainilai sosial. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data yang diperoleh dari pengisian kuesioner secara online oleh mahasiswa jurusan akuntansi di Jakarta. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif dengan pendekatan kualitatif dibantu dengan alat pengolahan data SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa norma subyektif, penghargaan finansial, pelatihan profesional tidak berpengaruh signifikan terhadap pemilihan karir menjadi akuntan publik, pertimbangan pasar kerja, personalitas dan nilai-nilai sosial berpengaruh signifikan terhadap pemilihan karir menjadi akuntan publik.
Availability
SA-222347 | SA-222347 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-222347
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
xvii, 116 hlm.: illus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-222347
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available