Record Detail

Image of Pengaruh Financial Derivatives, Financial Leverage, Dan Good Corporate Governance Terhadap Indikasi Transaksi Transfer Pricing

Text

Pengaruh Financial Derivatives, Financial Leverage, Dan Good Corporate Governance Terhadap Indikasi Transaksi Transfer Pricing



Pembimbing: Berna Ratna Sari -- Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari financial derivatives perusahaan, financial leverage, dan good corporate governance terhadap indikasi transaksi transfer pricing. Sampel terdiri dari 22 perusahaan non keuangan yang terdaftar di BEI dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling selama periode waktu tahun 2016-2019. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel financial derivatif tidak berpengaruh signifikan terhadap indikasi transaksi transfer pricing. Financial leverage tidak berpengaruh terhadap indikasi transaksi transfer pricing. Good corporate governance tidak berpengaruh signifikan terhadap indikasi transaksi transfer pricing. Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan sebagai variabel kontrol, tidak berpengaruh signifikan terhadap indikasi transaksi transfer pricing.



Availability

SA-222307SA-222307Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-222307
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xv, 93 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-222307
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment