Record Detail
Text
Pengaruh Sistem Kebijakan Tunjangan Kinerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan
Pembimbing: Sulaeman -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh sistem kebijakan tunjangan kinerja terhadap kinerja pegawai pada Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan. Sampel penelitian meliputi para pegawai pelaksana yang dikategorikan berdasarkan peringkat dengan menggunakan teknik stratified random sampling dan pendekatan Cohen. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari survei persepsi atas penerapan sistem kebijakan tunjangan kinerja yang meliputi 3 aspek, yaitu Peraturan Presiden Nomor 156 Tahun 2014, Peraturan Menteri Keuangan Nomor 93/PMK.01/2018 juncto Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.01/2015 junctis Peraturan Menteri Keuangan Nomor 214/PMK.01/2011, dan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 176/PMK.01/2018. Teknik analisis data yang digunakan adalah metode evaluasi formatif dengan teknik analisis deskriptif menggunakan Partial Least Square (PLS) dengan pendekatan Chin. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa sistem kebijakan tunjangan kinerja memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan.
Availability
SA-222266 | SA-222266 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-222266
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
xi, 128 hlm.: illus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-222266
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available