Record Detail

Image of Penilaian Tingkat Kesehatan Dan Evaluasi Kinerja Keuangan Pada Bumn Sektor Perikanan

Text

Penilaian Tingkat Kesehatan Dan Evaluasi Kinerja Keuangan Pada Bumn Sektor Perikanan



Pembimbing : Rachmat Indratjahaja -- Badan Usaha Milik Negara (BUMN) merupakan salah satu bentuk usaha pemerintah yang bertujuan untuk menyukseskan program pembangunan nasional. Keberhasilan kinerja BUMN akan membantu tercapainya rencana strategis nasional. Pemerintah menetapkan standar keberhasilan BUMN dalam Surat Keputusan Menteri BUMN No: KEP-100/MBU/2002 tentang penilaian Tingkat Kesehatan Badan Usaha Milik Negara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan dalam menilai tingkat kesehatan aspek keuangan pada Perum Perindo periode 2016 - 2018 berdasarkan Surat Keputusan Menteri BUMN No: KEP-100/MBU/2002 tentang penilaian Tingkat Kesehatan Badan Usaha Milik Negara. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan delapan indicator yaitu ROE, ROI, Cash Ratio, Current Ratio, Collection Periods, Perputaran Persediaan, TATO dan Rasio Total Modal Sendiri Terhadap Total Assets. Kinerja keuangan Perum Perindo periode 2016



Availability

SA-221836SA-221836DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-221836
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xiii, 64 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-221836
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment