Record Detail

Image of Penerapan Metode Api Dan Hasing Dalam Sistem Informasi Pengolahan Dokumen (Document Management System)

Text

Penerapan Metode Api Dan Hasing Dalam Sistem Informasi Pengolahan Dokumen (Document Management System)



Pembimbing: Elliana Gautama-- Document Managemen System adalah sistem informasi yang di gunakan dalam pengolahan dokumen-dokumen dalam suatu instansi.
Dewasa ini Document Management System hanya digunakan sebagai sistem informasi yang berdiri sendiri dan hanya terbatas mengelola dokumen untuk kebutuhan sistem itu sendiri. Selain itu dalam penyimpana dokumen, Document Management System masih menggunakan media penyimpanan hardisk atau hard drive komputer dalam bentuk dokumen asli. Hal itu membuat pengguna sulit dalam menyediakan data cadangan dokumen serta memiliki resiko kerusakan dokumen dan pengaksesan dokumen dari luar Document Management System.
Tujuan peneletian ini adalah untuk mencoba menghubungkan Document Management System dengan sistem informasi lain yang berjalan diluar DMS menggunakan metode api dan hashing. Metode API digunakan sebagai jalur atau jembatan komunikasi, sehingga DMS tidak hanya menjadi sistem informasi yang berdiri sendiri namun juga mampu menjadi pendukung bagi sistem informasi lainnya dalam hal pengolahan dokumen. Selain itu, penelitian ini juga mencoba menggunakan metode hashing sebagai alat untuk mengubah bentuk dari dokumen asli ke dalam bentuk plaintext sehingga dokumen dapat disimpan kedalam media penyimpanan basis data atau database sehingga pengguna dapat membuat data cadangan dokumen ,dan dokumen tidak lagi dapat diakses dari luar Document Management System.



Availability

SSI-220266SSI-220266Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SSI-220266
Publisher Perbanas Instittute : Jakarta.,
Collation
xii, 97 hlm.: ilus.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SSI-220266
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Sistem Informasi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment