Record Detail

Image of Sistem Informasi Pengolahan Data Pegawai (SIMPEG) di RS Pusat Otak Nasional Berbasis Web

Text

Sistem Informasi Pengolahan Data Pegawai (SIMPEG) di RS Pusat Otak Nasional Berbasis Web



Pembimbing:Deden Prayitno-- RS Pusat Otak Nasional adalah salah satu rumah sakit pemerintah yang ada di
Jakarta. Saat ini permasalahan yang ada di Bagian Sumber Daya Manusia RSPON
adalah pengolahan data pegawai yang masih disimpan di Ms. Excel sehingga
diperlukan waktu yang lama untuk melakukan perubahan data, lokasi penyimpanan
data yang berada di tempat berbeda yang mempersulit pencarian data pegawai saat
dibutuhkan dan juga lambatnya penyampaian informasi kepada pimpinan atau atasan
langsung. Metode perancangan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan
Unified Modelling Languange (UML). Perangkat lunak akan dibangun menggunakan
bahasa pemograman Hypertext Preprocessor (PHP) dan database MySQL. Skripsi ini
bertujuan untuk membangun sebuah sistem informasi pengolahan data pegawai
berbasis web (studi kasus RS Pusat Otak Nasional). Hasil dari penelitian ini
menyajikan sistem pengolahan data pegawai yang dapat diimplementasikan di bagian
SDM RSPON. Dengan adanya sistem ini diharapkan dapat meningkatkan kinerja dan
pelayanan bagian SDM di RSPON diantaranya dapat menyajikan informasi pegawai
yang up to date, mudah diakses kapan pun dan dapat menyajikan rekap pegawai
dengan cepat.



Availability

SSI-220256SSI-220256Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SSI-220256
Publisher Perbanas Instittute : Jakarta.,
Collation
ix, 95 hlm.: ilus.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SSI-220256
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Sistem Informasi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment