Record Detail

Image of Pengaruh Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bank Syariah X

Text

Pengaruh Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bank Syariah X



Pembimbing : Hidajat Sofyan -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini tidak diketahui sehingga teknink pengambilan sampel menggunakan rumus Lemeshow dan didapatkan jumlah sampel sebanyak 100 karyawan dari Bank Syariah X. Metode pengumpulan data berupa kuesioner dengan menggunakan skala likert (1-5) dengan penyebaran kuesioner. Pengujian validitas dan Reliablitas menggunakan uji pearson correlation dan statistic Cronbach Alpha. Metode statistik yang digunakan yaitu Analisis regresi berganda dan koefiensi determinasi. Analisis data penelitian ini menggunakan bantuan SPSS versi 23 dengan pengujian uji F dan uji T. Hasil pengujian pada 100 karyawan Bank Syariah X dapat digambarkan dengan analisis regresi berganda Y= 12,512 + 0,140X1 + 0,399 X2. Pengujian secara simultan diperoleh bahwa F-hitung sebesar 67.367 maka Ha diterima dan hasil tersebut menujukan bahwa variable indepen (Kepemimpinan) memiliki hubungan positif terhadap kinerja karyawan. Sedangkan hipotesis secara parsial memiliki T-hitung sebesar 1.778 dan T-tabel sebesar 1.660 maka Ha diterima artinya ada pengaruh positif dan signifikan, sehingga dapat dikatakan bahwa ada pengaruh antara kepemimpinan dan kinerja karyawan. Sedangkan variabel independent (Disiplin Kerja) memiliki hubungan positif terhadap kinerja karyawan. Hipotesis secara parsial memiliki T-hitung sebesar 5.580 dan T-tabel sebesar 1.660 maka Ha diterima artinya ada pengaruh positif antara disiplin kerja dan kinerja karyawan. Nilai signifikan .000 lebih kecil dari 0.05 (5%) atau memiliki pengaruh positif atau signifikan terhadap kinerja karyawan.



Availability

SES-220022SES-220022Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SES-220022
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
vii, 140hlm.: Ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SES-220022
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Ekonomi Syariah
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment