Record Detail
Text
Pengaruh Profesionalisme Auditor, Etika Profesi Dan Pengalaman Auditor Terhadap Pertimbangan Tingkat Materialitas
Pembimbing : Trinandari P. Nugrahanti -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profesionalisme auditor, etika profesi, dan pengalaman auditor terhadap pertimbangan tingkat materialitas. Populasi dalam penelitian ini yaitu auditor junior, auditor senior, auditor supervisor, auditor manajer dan partner yang bekerja pada KAP di Jakarta Selatan dan Jakarta Pusat. Penentuan sampel penelitian menggunakan metode convenience sampling dan memperoleh sampel sebanyak 88 yang selanjutnya diolah menggukan IBM SPSS Versi 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan profesionalisme auditor, etika profesi dan pengalaman auditor berpengaruh terhadap pertimbangan tingkat materialitas. Selanjutnya, secara parsial profesionalisme auditor, etika profesi dan pengalaman auditor berpengaruh terhadap pertimbangan tingkat materialitas.
Availability
SA-221770 | SA-221770 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-221770
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2020 |
Collation |
xix, 169 hlm.: illus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-221770
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available