Record Detail

Image of Pengaruh Koneksi Politik, Leverage, Komite Audit Dan Komisaris Independen Pada Tax Avoidance (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018)

Text

Pengaruh Koneksi Politik, Leverage, Komite Audit Dan Komisaris Independen Pada Tax Avoidance (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018)



Pembimbing : Shaufa -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah terdapat pengaruh antara Koneksi Politik, Leverage, Komite Audit dan Komisaris Independen terhadap Tax Avoidance. Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya perbedaan hasil penelitian terdahulu yang dilakukan oleh Damayanti dan Susanti (2015), Ajriyansyah & Firmansyah (2016) dan Hidayat (2018). Penelitian ini menggunakan sampel data perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Selama periode 2016-2018. Populasi yang digunakan adalah perusahaan manufaktur yg terdaftar di BEI pada tahun 2016-2018 sebanyak 460. Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 118. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah model regresi berganda. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan dari penelitian ini menunjukkan bahwa koneksi politik dan leverage dengan signigfikansi 0,209 dan 0,836 sehingga koneksi politik dan leverage tidak berpengaruh terhadap tax avoidance. sedangkan komite audit dan komisaris independent memiliki nilai signifikansi 0,008 dan 0,000 sehingga komite audit dan komisaris independent berpengaruh terhadap tax avoidance. Sedangkan secara simultan Koneksi Politik, Leverage, Komite Audit dan Komisaris Independen terhadap Tax Avoidance mampu menjelaskan variasi dari variable dependen (Tax Avoidance) sebesar 8,8%.



Availability

SA-221765SA-221765Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-221765
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
iii, 57 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-221765
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment