Record Detail

No image available for this title

Text

Evaluasi pemanfaatan ruang kelas baru pada 6 SMP di Kabupaten Tanggerang



Desain penelitian ini adalah deskriptif kualitatif yang dilakukan dalam bentuk studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan keenam SMP tersebut memang telah memanfaatkan RKB yang telah dibangun. Hanya 1 sekolah yang jumlah ruang kelasnya lebih besar dari rombongan belajar yang ada. Ada juga 1 sekolah lain yang kelihatannya jumlah ruang kelasnya lebih besar dari jumlah rombongan belajarnya, namun setelah diperhatikan disekolah tersebut 4 ruang kelasnya tidak dimanfaatkan karena rusak. Dalam kaitan inilah Dinas Pendidikan Kabupten Tanggerang agar lebih teiti dalam memberikan bantuan pembangunan RKB.



Availability

TM 1350 Her eTM 1350 Her ePerpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM 1350 Her e
Publisher ABFII Perbanas : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM 1350
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available