Record Detail
Text
Faktor-faktor yang Memengaruhi Harga Saham Perusahaan Manufaktur
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Debt to Asset Ratio, Return On Equity dan Earnings Per Share terhadap Harga Saham perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2015-2017. Penentuan sampel penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Dengan kriteria yang telah ditentukan, sampel yang diperoleh adalah sebanyak 10 perusahaan. Teknik analisis menggunakan regresi linear berganda dengan data panel dan dihasilkan metode random efek sebagai model yang terbaik. Hasil penelitian menunjukan bahwa hanya EPS yang berpengaruh terhadap Harga Saham, sedangkan CR, DER, DAR dan ROE tidak berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham.
Kata kunci: Harga Saham, Rasio Keuangan
Availability
A-000128 | A-000128 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
A-000128
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
A-000128
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
Silakan hubungi penulis untuk mendapatkan penelitian ini secara lengkap
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available