Record Detail
Text
Pengaruh Persepsi Manfaat, Persepsi Kemudahan, Kepercayaan dan Keamanan Terhadap Minat Menggunakan Uang Elektronik Flazz BCA
Pembimbing: Puji Hadiyati -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi manfaat, persepsi kemudahan, kepercayaan, dan keamanan terhadap minat menggunakan uang elektronik. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 responden yang merupakan pengguna uang elektronik Flazz BCA. Pengumpulan data dilakukan pada pengguna Flazz BCA melalui kuesioner dan diolah dengan SPSS 24. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda. Dari hasil uji hipotesis menggunakan uji t, dapat disimpulkan bahwa persepsi kemudahan dan kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap minat menggunakan uang elektronik Flazz BCA sedangkan variabel manfaat dan keamanan tidak berpengaruh terhadap minat menggunakan uang elektronik. Hasil uji hipotesis menggunakan uji F menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara persepsi manfaat, persepsi kemudahan, kepercayaan, dan keamanan terhadap minat menggunakan uang elektronik Flazz BCA
Availability
SA-201722 | SA-201722 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-201722
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2018 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-201722
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available