Record Detail

Image of Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Atas Siklus Pendapatan pada Usaha Cucian Mobil Karonta Car Wash

Text

Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Atas Siklus Pendapatan pada Usaha Cucian Mobil Karonta Car Wash



Pembimbing: M. Sabarudin Napitupulu -- Penelitian ini bertujuan untuk meneliti tentang sistem informasi akuntansi atas siklus pendapatan dalam cakupan sistem penjualan tunai dan sistem penerimaan kas dan untuk menganalisis apakah penerapan pengendalian internal sistem informasi akuntansi atas siklus pendapatan pada Usaha Cucian Mobil Karonta Car Wash sudah sesuai dengan teori. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilakukan di usaha cucian mobil Karonta Car Wash karena Pemilik usaha tersebut adalah orang tua Penulis. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Sistem Informasi Akuntansi Siklus Pendapatan dari Pengendalian Internal pada Sistem Penjualan Tunai dan Sistem Penerimaan Kas patut dipertahankan atau sesuai dengan teori yang ada. Namun, masih ada kelemahan yaitu penerapan sistem informasi akuntansi masih secara manual, dan pengawasan dalam lingkungan pengendalian. Peneliti menyarankan agar sistem informasi akuntansi dapat disesuaikan dengan perkembangan teknologi komputerisasi dan daya finansial usaha, serta dibuat aturan tertulis dalam kontrak kerja bagi setiap karyawan agar tidak terjadi penyelewengan maupun kecurangan di masa mendatang.



Availability

SA-201676SA-201676Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-201676
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-201676
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment