Record Detail

Image of Pengaruh literasi keuangan, perilaku konsumtif dan layanan m-banking terhadap pengelolaan tabungan (studi pada mahasiswa s1 fakultas ekonomi dan bisnis perbanas institute tahun 2014-2017)

Text

Pengaruh literasi keuangan, perilaku konsumtif dan layanan m-banking terhadap pengelolaan tabungan (studi pada mahasiswa s1 fakultas ekonomi dan bisnis perbanas institute tahun 2014-2017)



Pembimbing: Selamet Riyadi -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh literasi keuangan, perilaku konsumtif, dan layanan m-banking terhadap pengelolaan tabungan. Variabel yang diuji dalam penelitian ini terdiri dari literasi keuangan, perilaku konsumtif, dan layanan m-banking sebagai variabel independen dan pengelolaan tabungan sebagai variabel dependen. Populasi dalam penelitian ini terdiri atas mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Perbanas Institute angkatan 2014-2017. Penentuan sampel penelitian menggunakan metode random sampling dan memperoleh sampel sebanyak 98 responden berdasarkan kriteria-kriteria tertentu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa literasi keuangan, perilaku konsumtif, dan layanan m-banking secara simultan memiliki pengaruh terhadap pengelolaan tabungan. Selain itu penelitian ini membuktikan bahwa secara parsial layanan m-banking berpengaruh terhadap pengelolaan tabungan, sedangkan literasi keuangan dan perilaku konsumtif secara parsial tidak berpengaruh terhadap pengelolaan tabungan.



Availability

SA-201586SA-201586Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-201586
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xv, 69 hlm.: ilus.; 28cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-201586
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment