Record Detail
Text
Faktor-faktor yang memengaruhi persepsi wajib pajak terhadap penggelapan pajak (tax evasion) pada kantor pelayanan pajak pratama jakarta tanah abang satu
Pembimbing: Hetty Djuhartika -- Studi ini bertujuan untuk mengetahui apakah persepsi Wajib Pajak mengenai faktor tarif pajak, kualitas pelayanan pajak, pemahaman perpajakan dan kemungkinan terdeteksi kecurangan memengaruhi tindakan penggelapan pajak, dan faktor yang paling dominan dalam memengaruhi persepsi Wajib Pajak untuk melakukan tindakan penggelapan pajak. Populasi penelitian ini adalah Wajib Pajak Orang Pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tanah Abang Satu tahun 2017. Sampel ditentukan berdasarkan metode convenience sampling dan rumus Slovin, data dikumpulkan dengan pembagian kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa tarif pajak berpengaruh positif dan signifikan terhadap tindakan penggelapan pajak, kualitas pelayanan pajak, pemahaman perpajakan dan kemungkinan terdeteksi kecurangan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penggelapan pajak. Faktor yang paling dominan memengaruhi persepsi wajib pajak untuk melakukan tindakan penggelapan pajak adalah kualitas pelayanan pajak terutama dalam aspek pengetahuan dan kemampuan berkomunikasi aparat pajak.
Availability
SA-201557 | SA-201557 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-201557
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2018 |
Collation |
xvi, 93 hlm.: ilus.; 28cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-201557
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available