Record Detail
Text
Analisis faktor-faktor yang menentukan profesionalisme nazhir dalam mengelola wakaf tunai
Pembimbing: Puji Hadiyati -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang paling atau sangat menentukan profesionalisme nazhir dalam mengelola wakaf tunai. Populasi dalam penelitian ini adalah lembaga wakaf tunai di wilayah Jakarta yang terdaftar di Badan Wakaf Indonesia (BWI) dan aktif dalam pengelolaan wakaf tunai. Secara purposive sampling, sampel yang digunakan adalah 5 lembaga wakaf tunai. Penelitian ini menggunakan data primer yaitu data yang diambil dari kuesioner yang dibagikan kepada 30 responden. Analisis yang digunakan adalah Exploratory Factor Analysis (EFA) menggunakan IBM SPSS Statistic versi 21 yang mengeksplorasi banyak variabel menjadi beberapa faktor.
Availability
SM-201266 | SM-201266 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SM-201266
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2018 |
Collation |
vii,76 hlm.:ilus.; 28cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SM-201266
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
Koleksi ini juga tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg (sebagai Member ID) dan password.
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available