Record Detail
Text
Perencanaan stratejik dalam meningkatkan kinerja politeknik ketenagakerjaan kementerian ketenagakerjaan ri berbasiskan metode balanced scorecard
Pembimbing: Luki Karunia -- Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis rancangan strategis untuk meningkatkan kinerja dari Politeknik Ketenagakerjaan Kementerian Ketenagakerjaan menggunakan pendekatan balanced scorecard dan analisis SWOT. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bersifat eksploratif dan evaluatif menggunakan analisis konten dengan data primer yang didapatkan melalui proses observasi dan wawancara serta data sekunder berupa berkas-berkas yang relevan dari Politeknik Ketenagakerjaan dan sumber ilmiah lainnya. Hasil menunjukkan bahwa pendekatan balanced scorecard dapat digunakan untuk merumuskan rencana strategis dari Politeknik Ketenagakerjaan karena pendekatan balanced scorecard dapat membantu merumuskan sasaran strategis secara menyeluruh berdasarkan empat perspektif yang ada yaitu keuangan, customer/stakeholder, proses bisnis internal serta pertumbuhan dan pembelajaran. Dengan begitu, tujuan besar dari Politeknik Ketenagakerjaan dapat dicapai
Availability
TM-190435 | TM-190435 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
TM-190435
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2019 |
Collation |
xiv, 98 hlm.: ilus.; 28cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
TM-190435
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S2 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
Koleksi ini juga tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available