Record Detail
Text
Rancangan aplikasi penilaian tingkat kepuasan mahasiswa terhadap kinerja dosen pada kampus perbanas institute jakarta
Pembimbing: M. Isnin Faried_Perkembangan teknologi dan informasi dalam meningkatkan mutu pendidikan di suatu universitas, diperlukan perluasan dan peningkatan sistem informasi dan komunikasi yang terencana secara matang. Pelayanan sistem informasi sangat penting untuk menunjang proses akademik. Dengan adanya sebuah aplikasi sistem informasi yang diperuntukkan khusus untuk menghitung hasil dari kuesioner responden maka akan semakin termudahkanlah dalam menghitung tingkat kepuasan mahasiswa terhadap kinerja dosen di kampus IKPIA Perbanas Jakarta. Metode yang digunakan dalam pengolahan data adalah SERVQUAL ( Service Quality ). Suatu metode untuk dapat mengetahui kesenjangan antara harapan dan persepsi pengguna. Responden yang dituju untuk sistem ini adalah para mahasiswa aktif kampus IKPIA Perbanas Jakarta
Availability
SSI-190173 | SSI-190173 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SSI-190173
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2018 |
Collation |
viii,82hlm.;illus.;28cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SSI-190173
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Sistem Informasi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
Koleksi ini juga tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available