Record Detail

Image of Perancangan strategy map dengan balanced scorecard (studi kasus pt. Bank negara indonesia persero tbk kantor cabang tanjung priok)

Text

Perancangan strategy map dengan balanced scorecard (studi kasus pt. Bank negara indonesia persero tbk kantor cabang tanjung priok)



PEMBIMBING:Sri Wahyuni_Sebagai lembaga keuangan, aspek finansial menjadi tolok ukur kinerja BNI. Selain itu, pangsa pasar yang selama ini dikuasai oleh BNI juga harus tetap dipertahankan dengan melakukan usaha-usaha untuk mempertahankan nasabah ataupun mengakuisisi nasabah baru. Hal ini menjelaskan bahwa aspek finansial dalam sebuah perusahaan tidaklah cukup untuk menjalankan sebuah perusahaan. Namun, terdapat aspek-aspek atau perspektif-perspektif lain yang apabila tidak diperhatikan akan berkibat buruk pada bank. Penelitian ini merupakan penelitian perancangan system yang bertujuan untuk merancang strategy map yang diterjemahkan dari visi dan misi perusahaan. Usulan strategy map dan indikator strategi diperoleh melalui wawancara dengan unsur pimpinan cabang untuk melihat apakah usulan strategy map dan indikator strategi sudah sesuai dengan visi dan misi perusahaan dan apakah dapat dilakukan oleh perusahaan. Hasil dari penelitian adalah Strategy maps yang berguna sebagai visualisasi representatif dari visi, misi, dan strategi yang ditetapkan, kemudian sistem manajemen yang sesuai dengan pendekatan 4 (empat) perspektif Balanced Scorecard yaitu keuangan, pelanggan proses bisnis internal, pembelajaran dan pertumbuhan. Dan terakhir, langkah selanjutnya dari Balanced Scorecard yaitu perincian mengenai tujuan dan ukuran yang dimuat pada Key Performance Indicators (KPI) perusahaan.



Availability

TM-180365TM-180365Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM-180365
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM-180365
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Tesis - Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
Koleksi ini tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment