Record Detail

Image of Formulasi strategi bersaing pt asuransi jiwa reliance indonesia

Text

Formulasi strategi bersaing pt asuransi jiwa reliance indonesia



PEMBIMBING:Steph Subanidja_Persaingan di industri asuransi jiwa saat ini menuntut setiap perusahaan asuransi jiwa senantiasa mampu menyediakan jasa pelayanan yang dibutuhkan oleh nasabah. Hal ini yang membuat PT Asuransi Jiwa Reliance Indonesia untuk menyediakan pelayanan secara profesional dan pelatihan kepada setiap Relationship Managernya untuk dapat selalu mampu mengidentifikasi kebutuhan nasabah agar dapat mengalihkan risiko dengan cara menberikan penggantian kepadanya karena suatu kerugian, kerusakan atau kehilangan keuntungan yang diharapkan, yang mungkin akan dideritanya karena suatu peristiwa yang tidak tentu selalu terlindungi dari resiko tertentu. Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana formulasi dalam penentuan strategi bersaing PT Asuransi Jiwa Reliance Indonesia. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah tiga tahap pertama yaitu tahap input EFE Matrix, IFE Matrix dan CPM (Competitive Profile Matrix). Tahap kedua adalah pencocokan dari Analisis SWOT, BCG Matrix. Tahap ketiga adalah QSPM (Quantitative Strategic Planning Matrix). Berdasarkan hasil analisis internal dan eksternal perusahaan dapat disimpulkan bahwa yang menjadi strategi utama PT Asuransi Jiwa Reliance Indonesia adalah Strategy Rapid Growth dimana PT Asuransi Jiwa Reliance Indonesia dapat mengembangkan dan meningkatkan posisi kompetitifnya. Saran dalam penelitian ini adalah perusahaan harus meningkatkan dan memberikan pelayanan yang maksimal, serta menciptakan produk - produk asuransi yang beragam dan inovatif.



Availability

TM-180358TM-180358Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM-180358
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM-180358
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Tesis - Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
Koleksi ini tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment