Record Detail

Image of Pengaruh financial leverage terhadap profitabilitas pasar modal syariah dengan metode packing order

Text

Pengaruh financial leverage terhadap profitabilitas pasar modal syariah dengan metode packing order



PEMBIMBING:Zulkifli Rangkuti_Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Profitabilitas (Return On Asset, Return On Invesment, Return On Equity) terhadap Financial Leverage (Debt Equity Ratio) pada pasar modal syariah dengan metode Packing Order periode 2011-2015. Data diperoleh dari laporan keuangan yang dipublikasi oleh perusahaan-perusahaan masing-masing yang menerbitkan saham syariah dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan periode waktu tahun 2011-2015. Dalam penelitian ini, asumsi klasik yang di gunakan untuk menghitung penelitian ini adalah metode Multikolinieritas, serta analisis yang dipakai adalah analisis regresi data panel yang dilakukan menggunakan tiga estimasi model, yaitu terdiri dari : common effect, fixed effect, dan random effect. Selain itu pemilihan model regresi data panel menggunakan perhitungan Uji Chow dan Uji Hausman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa varibel Return On Asset (ROA), Return On Invesment (ROI), Return On Equity (ROI) tidak ada yang berpengaruh terhadap Financial Leverage (DER). Hasideterminasi (R2) bahwa variabel Prifitabilitas ROA, ROI, ROE memiliki pengaruh 5,65% terhl Uji Koefisien pada Financial Leverage (DER), sedangkan sisanya sebesar 94,35% dipengaruhi oleh faktor di luar penelitian ini atau di luar persamaan regresi. Untuk penelitian berikutnya, sebaiknya peneliti melibatkan variabel-variabel lainnya, karena tidak hanya perubahan Return On Asset (ROA), Return On Invesmetnt (ROI), Return On Equity (ROE) untuk mempengaruhi hutan perusahaan.



Availability

SM-170958SM-170958Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-170958
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xi;80hlm.:ilus.; 30cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-170958
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
Koleksi ini tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment