Record Detail

Image of Pengaruh motivasi & lingkungan konsumen terhadap keputusan pembelian melakukan kredit

Text

Pengaruh motivasi & lingkungan konsumen terhadap keputusan pembelian melakukan kredit



PEMBIMBING:Irma Seliamanik_Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Konsumen terhadap Keputusan Pembelian Melakukan Kredit di Desa Cemba, Kecamatan Enrekang, Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan di bawah bimbingan (alm) Rushadi dan Irma Selliamanik. Skripsi, Jakarta : Asian Banking Finance and Informatics Institute Perbanas. Jakarta, Juni 2017. Semakin maju perekonomian di dalam suatu negara maka secara langsung akan semakin meningkat kebutuhan masyarakat. Salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan adalah dengan berkredit. Kredit yang dilakukan pada dewasa meliputi kegiatan yang bersifat produktif dan konsumtif. Bank Indonesia menyadari akan pentingnya peran UMKM dalam pengembangan ekonomi Indonesia. Setiap lembaga perbankan diwajibkan menyalurkan pembiayaan di sektor riil dan UMKM minimal 20% hal ini dicapai secara bertahap, tahun 2015 sebesar 5%, tahun 2016 sebesar 10%, tahun 2017 sebesar 15% dan tahun 2018 sebesar 20%. Namun tidak semua bank mampu memenuhi ketentuan porsi kredit UMKM dari total kredit di tahun 2017. Oleh karena itu sangat penting bagi dunia perbankan untuk memperhatikan hal-hal yang mempengaruhi seseorang untuk melakukan kredit. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh motivasi dan lingkungan konsumen secara simultan terhadap keputusan pembelian melakukan kredit di Desa Cemba dari bulan Mei



Availability

SM-170910SM-170910Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-170910
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
ix;111hlm.:ilus.; 30cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-170910
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment