Record Detail
Text
Pengaruh dana pihak ketiga, tingkat pembiayaan berbasis bagi hasil (mudharabah dan musyarakah) dan non performing financing terhadap volume pembiayaan berbasis bagi hasil pada bank umum syariah di indonesia
PEMBIMBING:Zulkifli Rangkuti_Perbankan adalah lembaga yang mempunyai peran penting dalam pembangunan perekonomian suatu negara, sebagai lembaga keuangan bank mempunyai fungsi sebagi penghimpun dana dan menyalurkan dana ke masy arakat. Di Indonesia bank terbagi menjadi dua yaitu bank konvensional dan bank syariah,perbankan syariah merupakan instuisi y ang memberikan layanan jasa perbankan berdasarkan prinsip sy ariah.Kegiatan pembiayaan di bank s yariah merupakan hal yang penting bagi sebuah bank karena dari pembiayaan itu bank akan mendapat margin untuk kegiatan oprasional bank, prinsip pembiayaan yang beragam di bank syariah akan membuat nasabah menjadi lebih banyak dalam memilih untuk meminjam dana di bank syariah, salah satunya y aitu pembiayaan bagi hasil.Besar kecilnya pembiayaan di suatu bank tentu dipengaruhi oleh faktor lain,beberapa faktor yang mungkin mempengaruhi volume pembiayaan bagi hasil dintaranya yaitu, DPK, Tingkat Bagi Hasil, dan NPF.Penelitian ini membuktikan bahwa DPK,Tingkat Bagi Hasil, dan NPF berpengaruh terhadap volume pembiayaan bagi hasil.
Availability
SM-170575 | SM-170575 | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SM-170575
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2016 |
Collation |
x;120hlm.:ilus.; 30cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SM-170575
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
Koleksi ini juga tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available