Record Detail

Image of Analisis Perbedaan Kinerja Keuangan Perusahaan Sebelum dan Sesudah Merger Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Studi Kasus: PT Bank CIMB Niaga Tbk)

Text

Analisis Perbedaan Kinerja Keuangan Perusahaan Sebelum dan Sesudah Merger Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Studi Kasus: PT Bank CIMB Niaga Tbk)



PEMBIMBING:Taufik Ariyanto_Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya perbedaan kinerja keuangan perusahaan perbankan sebelum dan sesudah merger pada PT Bank Cimb Niaga Tbk. Teknik analisis data yang digunakan menggunakan Mann Whitney U Test dengan program SPSS. Berdasarkan hasil analisisnya, pada PT Bank Lippo dari segi efisiensi operasional (BOPO), risiko kredit (NPL), likuiditas (LDR) dan dari segi permodalan (CAR) dianggap telah membuat bank menjadi lebih baik setelah dilakukannya merger. Namun dari segi profitabilitas bank tersebut tidak adanya perbedaan yang signifikan setelah dilakukannya merger. Lain halnya pada PT Bank Niaga Tbk, dari segi efisiensi operasional, risiko kredit, likuiditas, profitabilitas bank dan dari segi permodalan, kegiatan merger tidak terlalu membuat perubahan yang terlalu signifikan. Sehingga dapat dapat disimpulkan Kinerja keuangan perusahaan perbankan PT Bank Climb Niaga, Tbk setelah merger dengan PT Bank Lippo dan PT Bank Niaga menunjukkan kondisi keuangan yang semakin membaik, karena keseluruhan hasil perhitungan rasio keuangan tersebut menunjukkan peningkatan setelah merger.



Availability

SM-170452SM-170452Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-170452
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xii;86hlm.:ilus.; 30cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-170452
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available