Record Detail

No image available for this title

Text

Pengaruh kualitas layanan dan citra merek terhadap loyalitas konsumen pada bank bri cabang jakarta selatan



PEMBIMBING:Sri Wahyuni_Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan dan citra merek terhadap loyalitas konsumen pada PT BRI, Tbk cabang Jakarta Selatan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer berupa data yang diperoleh dari sumber asli yaitu nasabah Bank BRI. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini dengan non probability sampling. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian asosiatif dengan menggunakan alat bantu pengelolahan Amos ( Analisys of Moment Structure) versi 21.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel kualitas layanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas konsumen Bank BRI sedangkan variabel citra merek berpengaruh tidak signifikan terhadap loyalitas konsumen Bank BRI.



Availability

SM-170265SM-170265Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-170265
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
vii;108hlm.:ilus.; 30cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-170265
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment