Record Detail
Text
Analisis SWOT pada SKIM Kredit Usaha Tani : Studi Kasus pada Bank X
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui upaya Perbankan Swasta dalam menyalurkan kredit pada sektor pertanian dengan mengkaji bentuk SKIM yang dijalankan oleh bank X untuk mengatasi kondisi belum bankable-nya pelaku usaha Mikro kecil di sektor pertanian serta melakukan evaluasi atas bentuk SKIM yang dijalankan. Bentuk SKIM Kredit Usaha tani yang dilakukan adalah dengan pola kemitraan yang disalurkan kepada kelompok tani dalam betuk sarana produksi (Benih, Pupuk, dan Pestisida), bekerjasama dengan Bapak angkat dan perusahaan mitra (supplier benih, pupuk dan pestisida) dengan pencairan dana dilakukan secara bertahap sesuai kebutuhan tanam dan pengembalian pinjaman dilakukan secara sekaligus setelah panen atau pada saat jatuh tempo pinjaman.
Availability
TM 15181 Edr A | TM 15181 Edr A | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
TM 15181 Edr A
|
Publisher | ABFII Perbanas Institute : Jakarta., 2013 |
Collation |
vii,65hlm.:illus.;40cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
TM 15181
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available