Record Detail
Text
Analisis Faktor-Faktor Strategi Komitmen Hubungan, Kualitas Hubungan dan Kualitas Kepemimpinan Terhadap Kinerja Kemampulabaan Organisasi pada PT. Nokia Siemens Networks
"Nokia siemens networks as one of the largest telecom vendor in the world. Which has the widest network and a large number of employees. Cooperation between employees make this company creates a competitive entity advantages.
Now, where the telecommunications company had a stagnant phase causes changes in the internal structure of the organization in flux. This causes instability condition of the company.
This condition cause joint strategy adopted in the company’s many emerging problems, therefore this study aimed to analyze the effect of relationship commitment, relationship quality and leadership quality on organization performance profitability.
The research sample will be conducted by survey and using structural equation modeling (SEM) was run with AMOS software was used to analyze the data.
Results of the research will prove and provide a conclusion to obtain the company’s performance in improving the long-term strategy of working between all organizations by increasing work commitments. And the value of the quality of work seen as a determinant of the direction of leaders to deliver profitability in the company’s performance. By providing an appropriate appreciation to the effort that has been supported by employees.
Keywords: effect of the relationship commitment, relationship and leadership quality an organization performance profitability.
Nokia siemens networks sebagai salah satu vendor telekomunikasi terbesar di dunia, yang memiliki jaringan terluas dan jumlah karyawan yang besar. Kerja sama antar karyawan menjadikan perusahaan ini menciptakan suatu entitas yang competitive advantage.
Sekarang, dimana perusahaan telekomunikasi mengalami fase yang stagnant menyebabkan terjadinya perubahan-perubahan struktur internal organisasi yang berubah terus menerus. Hal ini menyebabkan terjadinya ketidak stabilan kondisi perusahaan.
Kondisi ini menyebabkan strategi kerjasama yang diterapkan didalam perusahaan banyak muncul permasalahan, oleh karena itu penelitian ini ditunjukan untuk menganalisis pengaruh komitmen hubungan, kualitas hubungan dan kualitas kepemimpinan terhadap kinerja kemampulabaan organisasi.
Sampel penelitian ini akan dilakukan dengan menggunakan survey dan menggunakan structural equation modeling (SEM)yang dilakukan dengan perangkat AMOS digunakan untuk menganalisis data
Hasil dari penelitian ini akan membuktikan dan memberikan kesimpulan untuk mendapatkan kinerja perusahaan dalam meningkatkan strategi kerja dalam jangka panjang diantara semua organisasi dengan meningktkan komitmen kerja. Dan nilai kualitas kerja dilihat dari pemimpin sebagai penentu arah untuk memberikan kinerja kemampulabaan dalam perusahaan. Dengan memberikan appreciation yang sesuai dengan effort yang dilakukan oleh karyawan.
Availability
TM 15175 Dik A | TM 15175 Dik A | Perpustakaan Pusat | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
TM 15175 Dik A
|
Publisher | ABFII Perbanas Institute : Jakarta., 2015 |
Collation |
xiii,153hlm.:illus.;40cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
TM 15175
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available