Record Detail

Image of Evaluasi Penerapan Aplikasi Sistem Informasi Pengadaan Langsung (Simpel) Di Lingkungan Kementerian Keuangan Dengan Model Delone Dan Mclean

Text

Evaluasi Penerapan Aplikasi Sistem Informasi Pengadaan Langsung (Simpel) Di Lingkungan Kementerian Keuangan Dengan Model Delone Dan Mclean



Pembimbing: Deden Prayitno M.M., M.Kom--Untuk mewujudkan pengadaan langsung secara elektronik yang efektif, efisien,
akurat, akuntabel, serta transparan, Sistem Informasi Manajemen Pengadaan Langsung
(SIMPeL) diperlukan untuk memudahkan proses tersebut. Pengadaan langsung secara
elektronik dilakukan melalui aplikasi SIMPeL yang dikembangkan oleh Kementerian
Keuangan. Kesuksesan sistem informasi mempunyai pemahaman yang berbeda dari aspek
teknis, semantik, serta efektivitas. Untuk mengukur kesuksesan sebuah sistem informasi tidak
cukup hanya dengan mengukur sebagian variabel saja namun harus dilakukan secara
menyeluruh. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji model keberhasilan sistem
informasi yang diusulkan oleh DeLone serta McLean dalam pelaksanaan pengadaan
langsung secara elektronik melalui Aplikasi SIMPeL. Variabel yang dipakai dalam penelitian
ini adalah kualitas sistem, kualitas informasi, kualitas layanan, penggunaan, kepuasan
pengguna, serta manfaat bersih. Penelitian ini menggunakan data primer berupa kuesioner.
Hasil kuesioner akan dianalisis menggunakan SmartPls. Hasil penelitian ini bisa dipakai oleh
tim pengembang untuk meningkatkan kualitas layanan di masa mendatang.



Availability

SSI-240408SSI-240408DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SSI-240408
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
x, 94 hlm,:ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SSI-240408
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Sistem Informasi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment