Record Detail

Image of Pengaruh Budaya Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kompetensi Dan Kepuasan Kerja Di Pt Pnm Cabang Bangka Belitung

Text

Pengaruh Budaya Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kompetensi Dan Kepuasan Kerja Di Pt Pnm Cabang Bangka Belitung



Pembimbing: Siti Safaria,-- Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui dan menganalisa
pengaruh Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja, pengaruh Budaya
Organisasi terhadap Kompetensi Karyawan, pengaruh Budaya Organisasi
terhadap Kinerja Karyawan, pengaruh Kepuasan terhadap Kinerja
Karyawan, pengaruh Kompetensi terhadap Kinerja Karyawan pada PT.
PNM Cabang Bangka Belitung. Untuk mengaplikasikan tujuan tersebut
maka digunakan teknik pengumpulan data melalui observasi dan
kuisioner. Pada penelitian ini analisa dilakukan dengan cara menghitung
Outer Model, Inner Model, dan Uji Hipotesis. Pada SmartPLS 4 terdapat
tiga kriteria dalam penggunaan teknik analisa data untuk menilai Outer
Model yaitu Convergent Validity, Discriminant Validity dan Composite
Reliability . Hasil penelitian menunjukkkan bahwa Budaya Organisasi
berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja sebesar
70.9%, Budaya Organisasi berpengaruh positif terhadap Kinerja
Karyawan sebesar 35,4%, Kepuasan Kerja berpengaruh positif dan
signifikan terhadap kinerja sebesar 26,3%, Budaya Organisasi
berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kompetensi sebesar 79,3%,
Kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja
Karyawan sebesar 33,1%. Dengan demikian seluruh Hipotesis pada
penelitian ini diterima dan Pengaruh Budaya terhadap Kinerja Karyawan
Melalui Kompetensi dan Kepuasan Kerja di PT PNM Cabang Bangka
Belitung Berpengaruh Positif dan Signifikan.



Availability

TM-240707TM-240707DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM-240707
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xi,98 hlm.;ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM-240707
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S2 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment