Record Detail

Image of Pengaruh Penerimaan Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Dana Alokasi Umum, Dan Dana Alokasi Khusus Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Dengan Belanja Modal Sebagai Variabel Moderasi

Text

Pengaruh Penerimaan Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Dana Alokasi Umum, Dan Dana Alokasi Khusus Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Dengan Belanja Modal Sebagai Variabel Moderasi



Pembimbing:Dr. ATIK DJAJANTI,--Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh Pajak Daerah, Retribusi
Daerah, Dana Alokasi Umum dan Dana Alokasi Khusus terhadap Pertumbuhan
Ekonomi dengan Belanja Modal sebagai variabel moderasi. Penelitian ini
mengambil data dari website yang di publikasikan oleh BPS Provinsi Jawa Barat
dan SIKD Kemenkeu pada tahun 2018-2022. Diperoleh sampel sebanyak 27
Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Barat. Teknik pengambilan sampel dengan
sampling jenuh. Metode analisis menggunakan regeresi data panel dan analisis
regresi moderasi atau Moderated Regression Analysis (MRA) menggunakan alat
analisis Eviews 12. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial Pajak
Daerah, Dana Alokasi Umum, dan Dana Alokasi Khusus berpengaruh secara
signifikan positif terhadap Pertumbuhan Ekonomi, sedangkan Retribusi Daerah
tidak berpengaruh terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Belanja Modal memperkuat
pengaruh Pajak Daerah terhadap Pertumbuhan Ekonomi, sedangkan Belanja Modal
tidak dapat memoderasi pengaruh Retribusi Daerah, Dana Alokasi Umum dan Dana
Alokasi Khusus terhadap Pertumbuhan Ekonomi.
S.E. Ak., M.Ak. CA.



Availability

TA-240095TA-240095DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TA-240095
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xv, 148 hlm,:ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TA-240095
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S2 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment