Record Detail

Image of Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Tingkat Pertumbuhan Berkelanjutan Pada Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2022

Text

Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Tingkat Pertumbuhan Berkelanjutan Pada Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2022



Pembimbing: Primadonna Ratna Mutu Manikam,--Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalis pengaruh kinerja keuangan
yaitu profitabilitas (return on asset), likuiditas (current asset), dan aktivitas (asset
turn over) terhadap tingkat pertumbuhan berkelanjutan (sustainable growth rate)
secara parsial dan simultan. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh
dari laporan keuangan tahunan perusahaan sektor food and beverages yang
terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018 sampai 2022. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling sehingga mendapatkan
total sampel 9 perusahaan. Data diperoleh dari website www.idx.co.id dan website
masing-masing perusahaan. Metode analis yang digunakan dalam penelitian ini
adalah analis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini adalah menunjukan
profitabilitas (return on asset) memiliki pengaruh terhadap tingkat pertumbuhan
berkelanjutan (sustainable growth rate). Sedangkan likuiditas (current ratio) dan
aktivitas (asset turnover) tidak memiliki pengaruh terhadap tingkat pertumbuhan
berkelanjutan (sustainable growth rate) secara parsial. Secara simultan
profitabilitas (return on asset), likuiditas (current ratio), dan aktivitas (asset
turnover) memiliki pengaruh terhadap tingkat pertumbuhan berkelanjutan
(sustainable growth rate).



Availability

BSA-240042BSA-240042DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
BSA-240042
Publisher Perbanas Institute : Bekasi.,
Collation
xvi,90 hlm.;ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
BSA-240042
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment