Record Detail

Image of Analisis Pengaruh Persepsi Manfaat, Persepsi Kemudahan Dan Persepsi Risiko Terhadap Keputusan Penggunaan Aplikasi Livin

Text

Analisis Pengaruh Persepsi Manfaat, Persepsi Kemudahan Dan Persepsi Risiko Terhadap Keputusan Penggunaan Aplikasi Livin



Pembimbing: Chicilia Nova Yatna,--Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi manfaat,
persepsi kemudahan dan persepsi risiko terhadap keputusan penggunaan aplikasi
Livin by Mandiri pada Bank Mandiri KCP MMU Palembang Betung.
Permasalahan dalam penelitian ini adalah peningkatan keputusan nasabah dalam
menggunakan aplikasi Livin by mandiri.
Metode pengambilan sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah
Purposive Sampling. Sampel yang digunakan di dalam penelitian ini adalah 100
responden dari nasabah yang telah memutuskan untuk menggunakan aplikasi
Livin by Mandiri. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan
menggunakan metode analisis regresi linear berganda dan data diolah
menggunakan bantuan program SPSS versi 22.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel persepsi manfaat,
persepsi kemudahan dan persepsi berpengaruh positif dan signifikan terhadap
keputusan penggunaan aplikasi Livin by Mandiri di KCP MMU Palembang
Betung. Berdasarkan hasil Adjusted R Square sebesar 0,623 menunjukkan bahwa
62,3% variabel keputusan penggunaan dapat dijelaskan oleh variabel persepsi
manfaat, persepsi kemudahan dan persepsi risiko.



Availability

SM-243147SM-243147DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-243147
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xxi,197 hlm.;ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-243147
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment