Record Detail

Image of Pengaruh Persepsi Kemudahan Penggunaan Dan Persepsi Manfaat Terhadap Minat Beli Dengan Kepercayaan Konsumen Sebagai Variabel Intervening Pada E-Commerce Shopee Menggunakan Metode Technology Acceptance Model (Tam)

Text

Pengaruh Persepsi Kemudahan Penggunaan Dan Persepsi Manfaat Terhadap Minat Beli Dengan Kepercayaan Konsumen Sebagai Variabel Intervening Pada E-Commerce Shopee Menggunakan Metode Technology Acceptance Model (Tam)



Pembimbing :Suharyanto,--Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi kemudahan penggunaan
dan persepsi manfaat terhadap minat beli dengan kepercayaan konsumen sebagai mediasi
pada e-commerce Shopee. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan
menggunakan sampel sebanyak 130 responden yang diambil datanya menggunakan
kuesioner. Teknik analisis dilakukan menggunakan pemodelan persamaan struktural.
Hasil analisis data yang sudah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa variabel persepsi
kemudahan penggunaan dan persepsi manfaat berpengaruh signifikan terhadap
kepercayaan konsumen, serta variabel persepsi kemudahan penggunaan dan kepercayaan
berpengaruh signifikan terhadap minat beli, sedangkan variabel persepsi manfaat tidak
berpengaruh terhadap minat beli. Kemudian variabel persepsi kemudahan penggunaan
dan persepsi manfaat berpengaruh signifikan terhadap minat beli melalui kepercayaan
konsumen.



Availability

SM-243103SM-243103DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-243103
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
viii,125 hlm,; ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-243103
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment