Record Detail

Image of Analisis Strategi Bersaing PT M-150 Indonesia

Text

Analisis Strategi Bersaing PT M-150 Indonesia



Pembimbing; Steph Subanidja--Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis stategi yang tepat untuk diterapakan di PT M-150 Indonesia dalam rangka memperbesar pangsa pasar yang dimiliki sehingga memperkecil jarak pangsa pasar dengan kratingdaeng dan memenangkan persaingan dengan hemaviton. Penelitian dilakukan dengan menganalisis faktor internal dan eksternal yang dimiliki oleh perusahaan untuk kemudian masuk kedalam tahap pencocokan dengan menggunakan matriks IE dan Grand Strategi,dan dilakukan tahap pengambilan keputusan dengan QSPM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alternatif strategi yang dapat diterapkan oleh PT M-150Indonesia adalah Strategi Integrasi yang terdiri dari Backward, Forward dan Horizontal Integrasi dan strategi intensif yang terdiri dari Market Development,Product Development serta Market Penetration. Setelah diberikan penilaian dengan menggunakan matriks QSPM untuk masing-masing strategi tersebut, maka didapatkan hasil bahwa strategi Product Development yaitu strategi dengan mengembangkan produk yang sudah ada dengan menambah SKU atau mengembangkan produk yang baru.



Availability

TM-240633TM-240633DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM-240633
Publisher Perbanas Institut : Jakarta.,
Collation
xiii, 97 hlm.; ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM-2400633
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S2 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment