Record Detail

No image available for this title

Text

Pengaruh Financial Distress, Audit Tenure, dan Kualitas Auditor terhadap Opini Audit Going Concern



Pembimbing: Haryono Umar--Going concern atau kelangsungan hidup merupakan suatu asumsi dasar
yang digunakan dalam memahami laporan keuangan suatu entitas. Dikarenakan
pentingnya pengetahuan mengenai kelangsungan hidup sebuah perusahaan, maka
opini auditor sangatlah dibutuhkan. Auditor mengeluarkan opini audit going
concern untuk memberikan asumsi apakah perusahaan mampu mempertahankan
kelangsungan usahanya atau tidak dapat mempertahankannya. Opini tersebut
sangat dibutuhkan oleh para pemegang kepentingan terkait sikapnya terhadap suatu
perusahaan. Opini audit going concern membantu investor untuk memutuskan akan
berinvestasi atau tidak ke dalam perusahaan auditee yang terkena opini audit going
concern.
Penelitian ini bertujuan menguji kembali faktor-faktor yang mempengaruhi
opini audit going concern. Faktor-faktor yang diuji adalah financial distress, audit
tenure, dan kualitas auditor terhadap opini audit going concern pada perusahaan
yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2021 dan mendapatkan
notasi khusus dari BEI pada tahun 2022.
Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling
dari perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan dipilih berdasarkan
kriteria yang ditentukan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini
adalah model regresi logistic.
Hasil penelitian ini masih belum ditentukan karena masih dalam tahap
penelitian.



Availability

SA-243032SA-243032DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-243032
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
x, 148 hlm.; ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-243032
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment