Record Detail

No image available for this title

Text

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Perimbangan, Leverage dan Belanja Modal terhadap Kinerja Keuangan pada Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2015-2019



Pembimbing: Luki Karunia--Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendapatan asli daerah, dana
perimbangan, leverage dan belanja modal terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah
Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Tengah. Unit dalam penelitian ini adalah
Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Tengah. Sumber data dari laporan Realisasi
Aggaran (LRA) dan Neraca tahun 2015-2019. Teknik pengumpulan data menggunakan
uji asumsi klasik. Penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda untuk mengetahui
pengaruh masing-masing variabel bebas terhadap variabel terikat. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa terdapat pengaruh negatif dan signifikan pendapatan asli daerah
terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah, terdapat pengaruh negatif dan signifikan
dana perimbangan terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah, terdapat pengaruh
positif dan tidak signifikan leverage terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah,
terdapat pengaruh positif dan signifikan belanja modal terhadap kinerja keuangan
pemerintah daerah, terdapat pengaruh signifikan pendapatan asli daerah, dana
perimbangan, leverage dan belanja modal terhadap kinerja keuangan pemerintah daerah
di Provinsi Jawa Tengah.



Availability

SA-243012SA-243012DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-243012
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xiv, 131 hlm.; ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-243012
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment