Record Detail
Text
Pengaruh Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Kecurangan pada Minimarket Indomaret
Pembimbing: Fitri Purwiyanto--Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh
pengendalian internal terhadap pencegahan kecurangan pada minimarket
indomaret apakah sudah berjalan secara efektif. Populasi dari penelitian adalah
toko retail Indomaret yang berada di Jakarta. Variabel bebas dalam penelitian
ini adalah pengendalian internal sedangkan variable terikat dalam penelitian ini
adalah kecurangan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dimana Teknik
pengumpulan data diperoleh melalui observasi dan wawancara dengan
menggunakan jumlah sampel sebanyak 2 toko retail indomart yang berada di
jakarta. Indomaret Crown Golft dan Indomaret Bukit Golf Mediterania 2 dapat
dikatakan bahwa pengendalian internal berdasarkan COSO Small Business
yang terdiri dari lima komponen pengendalian internal tersebut sudah sangat
ideal untuk dilakukan oleh perusahaan seperti PT. Indomarco, hal ini karena
karakteristik yang dimiliki perusahaan yaitu banyaknya sumber daya manusia,
memiliki banyak karyawan yang kompeten dalam bidangakuntansi, banyaknya
modal, pencatatan yang formal dan memadai.
Availability
SA-242913 | SA-242913 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-242913
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2023 |
Collation |
ix, 82 hlm.; ilus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-242913
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available