Record Detail
Text
Pengaruh Good Corporate Governance, Corporate Social Responsibility, dan Kinerja Keuangan terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur
Pembimbing: Hedwigis Esti Riwayati--Tujuan dari studi ini adalah untuk melakukan analisis pengaruh Good Corporate
Governance, Corporate Social Responsibility, dan kinerja keuangan terhadap nilai
perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi. Terdapat enam sampel
perusahaan dalam penelitian ini yaitu Sumber Alfaria Trijaya Tbk, Garudafood
Putra Putri Jaya Tbk, Mayora Indah Tbk, Ultra Jaya Milk Industry & Trading
Company Tbk, Dharma Satya Nusantara Tbk, Indofood Sukses Makmur Tbk. Data
laporan keuangan dan pendukung dalam penelitian ni diperoleh dari Bursa Efek
Indonesia tahun 2018-2022. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini
adalah regresi data panel. Hasil Penelitian yang menggunakan metode fixed effect
model. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan diperoleh hasil bahwa
Good Corporate Governance berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap nilai
perusahaan, Corporate Social Responsibility berpengaruh positif tidak signifikan
terhadap nilai perusahaan, dan Return on Asset berpengaruh negatif tidak signifikan
terhadap nilai perusahaan terhadap nilai perusahaan.
Availability
SA-242911 | SA-242911 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-242911
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2023 |
Collation |
xiv, 89 hlm.; ilus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-242911
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available