Record Detail
Text
Pengaruh Stres Kerja, Motivasi dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT Kharisma Asa Utama
Pembimbing:Siswandi Kulipah--Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh stres kerja,
motivasi, dan kompensasi terhadap kinerja karyawann. Populasi dalam
penelitian ini adalah PT Kharisma Asa Utama dengan sampel sebanyak 34
sampling. Penulis menggunakan teknik sampel jenuh. Dalam penelitian ini
dilakukan dengan jenis Non Probability Sampling yaitu dimana jenis sampel ini
tidak dipilih secara acak dan tidak semua unsur populasi mempunyai
kesempatan menjadi sampel peneliti. Pengumpulan data primer didapatkan dari
kuesioner yang di buat menggunakan g-form dan disebar melalui whatsapp.
Dalam penelitian ini di lakukan uji pearson product moment dan statistik
Cronbranch
Availability
SM-242896 | SM-242896 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SM-242896
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2022 |
Collation |
xiv, 76 hlm.;ilus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SM-242896
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available