Record Detail

Image of Analisis Determinan Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020

Text

Analisis Determinan Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020



Pembimbing: Fitri Purwiyanto-- Perusahaan Dikatakan Sukses Jika Nilai Perusahaan Dipandang Baik Oleh Para Investor. Selain Itu Juga, Para Investor Akan Mempercayai Perusahaan Untuk Menginveskan Modalnya Di Perusahaan Tersebut. Dari Kegiatan Investasi Modal Inilah Akan Terbentuknya Perjanjian Pembagian Laba Yang Biasa Disebut Kebijakan Dividen. Kebijakan Dividen Adalah Ketetapan Perusahaan Unuk Menentukan Jumlah Uang Yang Akan Dibayarkan Sebagai Dividen Kepada Para Investor. Tujuan Dari Penelitian Ini Bertujuan Untuk Menguji Dan Menganalisis Determinan Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Di Indonesia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2020 - 2022. Metode Purposive Sampling Digunakan Untuk Memperoleh 7 Perusahaan Sebagai Sampel Penelitian. Situs Resmi Setiap Perusahaan Dan Situs Bursa Efek Indonesia Digunakan Untuk Memperoleh Rasio Likuiditas, Profitabilitas Dan Leverage Laporan Keuangan Dalam Data Penelitian. Teknik Analisa Data Yang Digunakan Adalah Purposive Sampling Yang Dilakukan Dengan Pemilihan Anggota Sampel Berdasarkan Kriteria



Availability

SA-232881SA-232881DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-232881
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
viii, 74 hlm.; ilus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-232881
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment