Record Detail
Text
Analisis Terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee Di Kabupaten Bekasi Di Tinjau Dari Reputasi Dan Website Quality
Pembimbing: Oetami Prasadjaningsih-- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh reputasi dan website quality
terhadap kepercayaan pelanggan Shopee di Kabupaten Bekasi. Penelitian ini
menggunakan sampel sebanyak 200 responden. Melalui analisis software SmartPLS
3.0 diperoleh hasil bahwa reputasi memberikan pengaruh positif terhadap
kepercayaan pelanggan Shopee di Kabupaten Bekasi, website quality memberikan
pengaruh positif terhadap kepercayaan pelanggan Shopee di Kabupaten Bekasi. Pada
generasi Z ditemukan fakta bahwa website quality lebih menjadi perhatian
dibandingkan reputasi dalam menyikapi kepercayaan pelanggan E-commerce
Shopee. Hasil analisis menemukan pada website quality yang menjadi pelanggan
terbanyak dari generasi Z adalah laki-laki dengan status mahasiswa yang memiliki
uang belanja kurang dari satu juta rupiah. Pada variabel website quality aspek yang
paling berpengaruh adalah keamanan dan kenyamanan dalam melakukan transaksi
belanja online di Shopee.
Availability
SM-232779 | SM-232779 | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SM-232779
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2023 |
Collation |
xv, 88 hlm.; ilus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SM-232779
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available