Record Detail

Image of Pengaruh Corporate Social Responsibility, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Agresivitas Pajak (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020)

Text

Pengaruh Corporate Social Responsibility, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Agresivitas Pajak (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020)



Pembimbing: Tiolina Evi -- Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh corporate social responsibility, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap agresivitas pajak. Variabel independen dalam penelitian ini adalah corporate social responsibility yang menggunakan indikator GRI-4 dengan 91 item, leverage yang diproksikan dengan debt to aset ratio, dan ukuran perusahaan yang diproksikan dengan logaritma natural total aset, kemudian variabel dependen dalam penelitian ini adalah agresivitas pajak yang diproksikan dengan Effective Tax Ratio (ETR). Data penelitian ini diperoleh dari laporan tahunan (annual report) perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017-2020. Dalam menentukan sampel penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Total populasi sampel sebanyak 157 perusahaan dalam penelitian ini dan yang memenuhi kriteria hanya 54 perusahaan. Data pada penelitian ini diolah menggunakan perangkat lunak SPSS versi 26. Hasil pengujian menunjukkan bahwa corporate social responsibility dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap agresivitas pajak, tetapi leverage berpengaruh positif dan signifikan terhadap agresivitas pajak.



Availability

SA-222669SA-222669Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SA-222669
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xv, 99 hlm.; illus.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SA-222669
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment