Record Detail
Text
Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Bank Yang Terdaftar di Lq45
Pembimbing: Indra Siswanti -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis apakah Good Corporate Governance (GCG), Capital Adequacy Ratio (CAR) dan Loan to Deposit Ratio (LDR) berpengaruh terhadap Return on Asset (ROA). Populasi dari penelitian adalah bank umum LQ45 yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) sebanyak 5 bank dan teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh dengan jumlah sampel sebanyak 5 bank yang terdiri dari PT. Bank Central Asia Tbk, PT. Bank Mandiri Tbk, PT. Bank Negara Indonesia Tbk, PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk dan PT. Bank Tabungan Negara Tbk. Metode penelitian menggunakan metode kuantiatif dengan data sekunder. Penelitian ini diuji dengan menggunakan Eviews 20. Hasil penelitian uji t menunjukkan bahwa nilai p-value dari Good Corporate Governance (GCG), Capital Adequacy Ratio (CAR) dan Loan to Deposit Ratio (LDR) lebih besar dari tingkat signifikansinya, hal ini dapat disimpulkan bahwa variabel Good Corporate Governance (GCG), Capital Adequacy Ratio (CAR) dan Loan to Deposit Ratio (LDR) berpengaruh signifikan terhadap Return on Asset (ROA). Hasil uji R menunjukkan nilai R2 adalah 0,471986. Nilai ini dapat dijelaskan bahwa variabel bebas (Good Corporate Governance (GCG), Capital Adequacy Ratio (CAR) dan Loan to Deposit Ratio (LDR)) dapat menjelaskan variabel terikat yaitu return on assets sebesar 47,19%
Availability
SA-222497 | SA-222497 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SA-222497
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2020 |
Collation |
iii, 78 hlm.; illus.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SA-222497
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Akuntansi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available