Record Detail
Text
Pengaruh Pengetahuan, Motivasi Serta Modal Minimal Terhadap Minat Berinvesatsi di Pasar Modal Syariah
Pembimbing: Adi Susilo Jahja -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengetahuan, motivasi serta modal minimal terhadap minat berinvestasi di pasar rmodal syariah. Populasi pada penelitian ini adalah investor pasar modal syariah di wilayah Jabodetabek. Pengambilan sampel penelitian ini menggunakan teknik convenience sampling. Data dikumpulkan melalui google form dan memperoleh 100 responden. Setiap pertanyaan yang diberikan diukur dengan menggunakan skala likert. Regresi linier berganda digunakan untuk menganalisis data dengan bantuan aplikasi SPSS 23. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel pengetahuan tidak berpengaruh terhadap minat berinvestasi, kemudian variabel motivasi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat berinvestasi dan selanjutnya variabel modal minimalmemiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat berinvestasi.
Availability
SES-220056 | SES-220056 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SES-220056
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
xv, 97 hlm.; illus.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SES-220056
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Ekonomi Syariah
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available