Record Detail
Text
Pengaruh Bukti Fisik dan Kualitas Layanan Terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Keputusan Pembelian Sebagai Variabel Intervening pada Excelso Cafe
Pembimbing: Sri Wahyuni -- Dalam era globalisasi ini tingkat stress yang semakin tinggi membuat masyarakatmembutuhkan tempat untuk sekedar melepas lelah atau mencari hiburan yang bisamenyegarkan suasana kembali. Hadirnya fenomena ini membuat para pengusahamelihat adanya peluang bisnis yang menjanjikan, sehingga timbul banyak kedaikopi baru. Di Indonesia banyak sekali dijumpai kedai kopi, salah satunya ExcelsoCafe. Pelanggan Excelso Cafe Jakarta menjadi objek penelitian ini. Penelitian inidilakukan untuk menganalisis pengaruh bukti fisik dan kualitas layanan terhadapkeputusan pembelian serta loyalitas pelanggan. Metode pengambilan sampeldalam penelitian ini adalah menggunakan metode non probability samplingdengan teknik purposive sampling. Pengambilan sampel dari penyebarankuesioner yang diberikan kepada 107 responden yang pernah melakukanpembelian produk minuman Excelso Cafe. Selanjutnya data diolah dengan modelstatistik menggunakan software Amos. Penelitin ini memiliki lima hipotesis, buktifisik dan kualitas layanan berpengaruh terhadap keputusan pembelian danloyalitas pelanggan serta keputusan pembelian berpengaruh terhadap loyalitaspelanggan. Keputusan pembelian sebagai variabel intervening tidak memilikipengaruh langsung terhadap bukti fisik dan kualitas layanan terhadap loyalitaspelanggan.
Availability
TM-220562 | TM-220562 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
TM-220562
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2022 |
Collation |
viii, 110 hlm.; illus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
TM-220562
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S2 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available