Record Detail

Image of Strategi Meningkatkan Kinerja Karyawan dimasa Pandemi Covid-19 Melalui Motivasi, Gaya Kepemimpinan dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi

Text

Strategi Meningkatkan Kinerja Karyawan dimasa Pandemi Covid-19 Melalui Motivasi, Gaya Kepemimpinan dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi



Pembimbing: Hedwigis Esti Riwayati -- Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui strategi apakah yang dapat meningkatkan kinerja karyawan PT Hanwa Indonesia dimasa pandemi Covid-19. motivasi dan gaya kepemimpinan sebagai variabel independen. Penelitian ini juga menggunakan variabel intervening yaitu kepuasan kerja. Kemudian variabel yang diteliti adalah kinerja karyawan. Sampel yang diteliti sebanyak 114 orang karyawan dengan jabatan staff di PT Hanwa Indonesia. Dengan menggunakan model Partial Least Square-structural equation modelling, hasil penelitian menunjukan bahwa motivasi kerja berpengaruh terhadap kepuasan kerja, gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap kepuasan kerja, motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan, gaya kepemimpinan berpengaruh namun tidak signifikan terhadap kinerja karyawan, kepuasan kerja berpengaruh namun tidak signifikan terhadap kinerja karyawan, dan kepuasan kerja tidak mampu memediasi pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan. Begitupula dengan kepuasan kerja tidak mampu memediasi gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan.



Availability

TM-220534TM-220534DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM-220534
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xvi, 112 hlm.; illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM-220534
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S2 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment