Record Detail

Image of Pengaruh Kompetensi, Teknologi Informasi, dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai (Studi Kasus pada Biro Organisasi dan Ketatalaksanaan Kementerian Keuangan)

Text

Pengaruh Kompetensi, Teknologi Informasi, dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai (Studi Kasus pada Biro Organisasi dan Ketatalaksanaan Kementerian Keuangan)



Pembimbing: Sunarto -- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel independen yaitu kompetensi, teknologi informasi, dan budaya organiasasi terhadap kinerja pegawai sebagai variabel dependen pada Biro Organisasi dan Ketatalaksanaan Kementerian Keuangan. Pengambilan sampel menggunakan metode non probabilitas dengan teknik sampel jenuh, sehingga seluruh pegawai setingkat staf berjumlah 59 orang dijadikan sampel penelitian ini. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Data dianalisis menggunakan analisis deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, uji koefisien determinasi, uji t, dan uji kelayakan model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dengan nilai signifikansi sebesar 0,031 yang lebih kecil dari 0,05; (2) teknologi infromasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dengan nilai signifikansi sebesar 0,005 yang lebih kecil dari 0,05; (3) budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dengan nilai signifikansi sebesar 0,040 yang lebih kecil dari 0,05; (4) tekonologi infromasi merupakan variabel independen yang paling dominan pengaruhnya terhadap kinerja pegawai (4) hasil pengujian koefisisen deteriminasi menghasilkan Adjusted R Square sebesar 0,646 artinya bahwa variabel independen mampu menjelaskan variabel dependen sebesar 64,6%, sementara sisanya sebesar 35,4% dipengaruhi oleh variabel lain di luar penelitian ini.



Availability

SM-222555SM-222555Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-222555
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xviii, 153 hlm.; illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-222555
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment