Record Detail

Image of Analisis dan Perancangan Sistem Informasi

Text

Analisis dan Perancangan Sistem Informasi



Pembimbing: Budi Indiarto -- PT. XYZ merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang pembangunan proyek-proyek digital yang terdiri dari WEBsite dan mobile application. pada
perusahaan ini proses peminjaman, pengembalian, dan pengadaan testing device
masih dilakukan pada sistem yang berbeda, dimana pengembalian dan pengembalian
testing device dilakukan lewat JIRA, pengadaan testing device dilakukan secara
manual melalUI e-mail, dan tidak ada proses perbaikan testing device. ditemukan
kendala terkait keefektifan dan efisiensi waktu dalam proses-proses tersebut.
Berdasarkan alasan di atas, maka penulis mencoba untuk memberikan solusi
pemecahan masalah dengan menganalisa dan merancang sebuah sistem informasi
testing device management. Sistem ini bertujuan untuk menangani proses
pengembalian, peminjaman, pengadaan, dan pengembalian testing device di PT. XYZ
sehingga prosesnya menjadi efektif dan efisien dan dapat meningkatkan kinerja
karyawan. Sistem informasi ini akan membantu QA Engineer, QA Manager, dan tim
Procurement dalam proses pengembalian, peminjaman, pengadaan, dan
pengembalian testing device.
pada penulisan ini juga akan dijelaskan tahapan perancangan sistem, mulai dari
tahap analisa dan perancangan yang menghasilkan prototipe dalam bentuk User
Interface. Proses perancangan sistem menggunakan pendekatan berorientasi objek
sehingga proses perancangannya menggunakan UML (Unified Modelling Language)
dengan membuat use case diagram, activity diagram, sequence diagram dan class
diagram.



Availability

SSI-220313SSI-220313Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SSI-220313
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
viii, 197hlm.; illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SSI-220313
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Sistem Informasi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment